Sabtu, 15 Oktober 2016

Kependudukan

Data Kependudukan
Secara administratif wilayah Desa Mangunrejo terdiri dari 23 RT dan 8 RW, yang masuk ke dalam 5 wilayah pedukuhan (dusun), yaitu :
- Dusun Mangunan
- Dusun Karangmalang
- Dusun Kuwukan
- Dusun Gerdu
- Dusun Dompon
Adapun populasi penduduk 941 jiwa/km2 dengan jumlah penduduk seluruhnya 3.358 jiwa yang terdiri dari:
- Laki –laki 1.693
- Perempuan 1.665

Tidak ada komentar:

Posting Komentar